JOIN.

JOIN merujuk pada sebuah konsep dalam SQL yang digunakan untuk menggabungkan data dari dua atau lebih tabel di dalam database. Join digunakan saat Anda ingin mengambil data yang terkait dari beberapa tabel berdasarkan kolom yang memiliki hubungan tertentu.

Latihan, Buat 4 Tabel Seperti Berikut

Tabel Barang

Tabel Pelanggan

Tabel Pesanan

Tabel Pesanan_Detail

Setelah Itu Pergi Ke Bagian.. 

Lalu Buat Relasi Seperti ini....

SOAL

1. Hubungkan Barang Dan Pesanan Detail (Tampilkan Nama Barang Dan Banyak Harga) ?


Masukkan Query : SELECT barang.nama_barang, barang.harga FROM pesanan_detail JOIN barang ON pesanan_detail.id_barang = barang.id_barang;

Hasil : 

2. Hubungkan Pelanggan Dan Pesanan (Tampilkan Nama Pelanggan Dan Tanggal Beli) ?


Masukkan Query : SELECT pelanggan.nama, pesanan.tanggal FROM pesanan JOIN pelanggan ON pesanan.id_pelanggan = pelanggan.id_pelanggan;


Hasil :

3. Hubungkan Pesanan Dan Pesanan Detail (Kelompokan Berdasarkan Pesanan, Hitung Berapa Banyak Pesanan Detail Tiap Pesanan) ?


Masukkan Query : SELECT pesanan.id_pesanan, COUNT(pesanan_detail.id_pesanan) AS jumlah_detail_pesanan FROM pesanan JOIN pesanan_detail ON pesanan.id_pesanan = pesanan_detail.id_pesanan GROUP BY pesanan.id_pesanan;


Hasil : 

4. Cari Tau Tanggal Pesan Dan Barangnya ?


Masukkan Query : SELECT pesanan.tanggal, barang.nama_barang FROM pesanan_detail JOIN pesanan ON pesanan_detail.id_pesanan = pesanan.id_pesanan JOIN barang ON pesanan_detail.id_barang = barang.id_barang

Hasil :

5. Cari Nama Pelanggan Dan Pesan Berapa Jenis Barang ?

Masukkan Query : SELECT pesanan.id_pelanggan, pelanggan.nama, pesanan_detail.qty FROM pesanan_detail JOIN pesanan ON pesanan.id_pesanan = pesanan_detail.id_pesanan JOIN pelanggan ON pelanggan.id_pelanggan = pesanan.id_pelanggan;


Hasil : 


Komentar

Postingan populer dari blog ini

JOIN

Fungsi AGREGAT